Kabar NTT - Beredar informasi hari ini, akan ada pengambilan sumpah dan pelantikan pejabat pimpinan tinggi pratama Eselon II B dan Pejabat Administrator.
Pengambilan sumpah dan pelantikan ini di lingkup pemerintah kabupaten Malaka.
Hal tersebut, sesuai dengan surat atau undangan yang beredar di WhatsApp grup (WAG), 18 Desember 2023.
Baca Juga: Lantik Pejabat Eselon II, III dan IV, Bupati SN Sampaikan Hal Penting Ini
Kemudian, untuk tempat pengambilan sumpah jabatan dan pelantikan itu, akan berlangsung di Aula kantor Bupati Malaka.
Demikian, itu isi surat undangan yang beredar di WAG.***
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: kabarntt.com
Artikel Terkait
LAGI! Anak SMA Yatim Piatu Meninggal Dianiaya Polisi, Dituduh Narkoba, Keluarga: Merokok Saja Tidak Pernah
MIRIS! Salah Tangkap di Grobogan: Kusyanto Tak Bisa Lagi Cari Nafkah, Polisi Hanya Minta Maaf
Terungkap! Vila-Vila Milik Jenderal di Puncak Bikin Parah Banjir di Jakarta dan Sekitarnya, Siapa Pemiliknya?
Blusukan Gibran ke Lokasi Banjir di Bekasi Tuai Kritik, Dinilai Tak Bawa Solusi: Pencitraan Wapres Gak Guna!