NARASIBARU.COM- Fenomena yang jarang terlihat terjadi hari ini di Desa Panjalin Kidulu, Sumberjaya, Majalengka.
Tadi siang, Sekira pukul 13,00 Wib diduga hujan es turun di Panjalin Kidul, Majalengka.
Hujan deras tadi siang di sertai munculnya benda-benda kecil warna putih mirip es bantu di Panjalin Kidul.
Hal itu seperti diunggah oleh akun instagram @theniappriana melalui video yang mengungkapkan kejadian diduga hujan es terjadi sekitar pukul 13.00 WIB.
"Selain hujan es, terjadi juga hujan deras dan angin kencang yang mengakibatkan bangunan dan pohon tumbang di daerah Panjalin Kidul." diukuti dari besoksenin.
"Subhanallah hujan Es," Tulis caption dalam video yang diunggah @theniappriana.
Baca Juga: Malan Ini Dangdut Academy 6 Tidak Tayang, Kapan Kembali Tayang? Ini Jawabannya
"Hujan Es batu cuy," suara dalam video yang AB CHANNEL lihat sembari mengarahkan kamera ke arah lantai dan terlihat beberapa benda kecil mirip es batu.
Pantauan AB CHANNEL hujan deras melanda wilayah utara Majalengka termasuk di kecamatan Ligung, Majalengka.
Untuk dikeathui, Hujan es adalah fenomena cuaca di mana air hujan membeku sebelum mencapai permukaan bumi, membentuk butiran-butiran es.
Baca Juga: GAJIAN TIAP MINGGU! Inilah Lowongan Kerja Bagian Customer Service di Roseveelt Florist Surabaya
Ini bisa terjadi saat udara di atas permukaan bumi sangat dingin, menyebabkan air hujan membeku sebelum mencapai tanah.
Hujan es umumnya terjadi dalam kondisi cuaca tertentu, seperti dalam badai petir atau hujan salju yang bersifat intens.
Proses terjadinya hujan es dimulai dengan adanya butiran hujan yang terbawa oleh angin naik ke lapisan udara yang lebih dingin di atas permukaan bumi.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: abchannel.id
Artikel Terkait
Waduh! Faktanya Pagar Laut di Kohod Masih Berdiri Tegak, Nelayan Kecewa Merasa Dibohongi
LAGI! Anak SMA Yatim Piatu Meninggal Dianiaya Polisi, Dituduh Narkoba, Keluarga: Merokok Saja Tidak Pernah
MIRIS! Salah Tangkap di Grobogan: Kusyanto Tak Bisa Lagi Cari Nafkah, Polisi Hanya Minta Maaf
Terungkap! Vila-Vila Milik Jenderal di Puncak Bikin Parah Banjir di Jakarta dan Sekitarnya, Siapa Pemiliknya?