7 Manfaat Kunyit, tak hanya Sebatas Bumbu Dapur, Kandungan Kurkumin yang Dimilikinya Punya Banyak Manfaat Kesehatan

- Selasa, 19 Desember 2023 | 04:30 WIB
7 Manfaat Kunyit, tak hanya Sebatas Bumbu Dapur, Kandungan Kurkumin yang Dimilikinya Punya Banyak Manfaat Kesehatan

NARASIBARU.COM - Dalam pengobatan tradisional, kunyit merupakan bahan alami yang punya manfaat kesehatan.

Kunyit ini mengandungung kurkumin, yang punya banyak sekali manfaat kesehatan pada tubuh manusia.

Lantas apa saja manfaat kesehatan dari kunyit, bahan alami yang mengandung kurkumin tersebut? Berikut ini penjelasan dr Ema Surya Pertiwi.

Baca Juga: Ingin Segala Hajat Anda Cepat Diijabah Oleh Allah SWT, Doa Nabi Yunus ini Sangat Manjur, Berikut Penjelasan Ustadz Arifuddin Lc

Diketahui, kurkumin pada kunyit dapat membantu mengurangi tekanan gas pada perut dan membantu lambung untuk menghentikan produksi asam secara berlebihan.

Menurut dr Ema Surya Pertiwi, kandungan kurkumin pada kunyit tersebut, menjadikan kunyit punya banyak manfaat kesehatan.

"Dari zaman dulu sudah terkenal untuk obat-obatan tradisional, sebelum adanya obat-obatan medis," kata dr Ema.

Baca Juga: Sanggup Mengerjakan 4 Amalan Sederhana ini Secara Istiqomah, Syekh Ali Jaber: Allah Datangkan Rezeki Bukan Lagi Diberikan Kemudahan Rezeki

Selain untuk pelengkap masakan, kunyit punya banyak manfaat yang penting untuk menjaga kesehatan.

Karena punya banyak manfaat kesehatan, penting bagi anda untuk mengetahui sejumlah manfaat kunyit.

Berikut ini beberapa manfaat kunyit yang mengandung kurkumin untuk kesehatan tubuh, yang penting anda ketahui

Baca Juga: Menilik Perjalanan Spektakuler Pecco Bagnaia Jadi Juara MotoGP 2023

Manfaat pertama yaitu anti peradangan.

Kurkumin dalam kunyit itu terbukti secara ilmiah dapat membantu mengatasi peradangan pada tubuh.

Kunyit bisa membantu  mengurangi rasa rasa nyeri akibat peradangan, dibandingkan dengan obat anti-peradangan seperti Ibuprofen maupun aspirin.

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: bantenekspose.id

Komentar