Bisa Jadi Inspirasi! 5 Idol KPOP dengan Hiasan Kuku Paling Keren, Mulai Dari Karina aespa Hingga Joy Red Velvet

- Senin, 22 Juli 2024 | 06:31 WIB
Bisa Jadi Inspirasi! 5 Idol KPOP dengan Hiasan Kuku Paling Keren, Mulai Dari Karina aespa Hingga Joy Red Velvet

NARASIBARU.COM - Selain pakaian yang sangat fashionable dan stylist, idol KPOP juga menghiasi kuku mereka dengan beragam motif yang keren.

Dari tekstur yang unik hingga pengecatan kuku yang mendetail, ada banyak waktu dan tenaga yang dihabiskan untuk membuat hiasan kuku yang benar-benar bagus.

Lima idol KPOP ini pamerkan hiasan kuku mereka yang sangat detail dengan berbagai motif unik.

Baca Juga: Wow! Ini Dia Top 5 Girl Group Reputation Bulan Juli, Karina aespa Memimpin?

1. Karina aespa

Baru-baru ini, Karina aespa memamerkan kuku yang sangat detail dari pemotretannya.

Tingkat dekorasi dan tekstur ini mungkin tidak cocok untuk semua orang, tetapi tidak untuk seorang Karina aespa.

Hiasan kukunya yang unik sangat melengkapi tampilannya secara keseluruhan dari pemotretan tersebut.

Baca Juga: Koreografer aespa Konfirmasi Perubahan Gerakan Dance Armageddon Semua Berkat Karina: Dia Membuat Lebih Kuat...

2. Kim Chaewon LE SSERAFIM

Hiasan kuku Kim Chaewon LE SSERAFIM memiliki tekstur yang lebih sedikit dengan tingkat detail yang lebih simple dibandingkan Karina aespa.

Tampilan kupu-kupu yang cantik terinspirasi dari daerah tropis sehingga benar-benar menggambarkan musim panas.

Karina aespa, Kim Chaewon LE SSERAFIM, Leeseo IVE, Huening Bahiyyih Kep1er, dan Joy Red Velvet hiasi kuku mereka dengan beragam motif
Karina aespa, Kim Chaewon LE SSERAFIM, Leeseo IVE, Huening Bahiyyih Kep1er, dan Joy Red Velvet hiasi kuku mereka dengan beragam motif (Kolase Instagram @katarinabluu @_imyour_joy @official.kep1er @eeseooes @_chaechae_1)

3. Leeseo IVE

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: kpopchart.net

Komentar