NARASIBARU.COM, TANAH ABANG - Ribuan warga Jakarta memadati Bundaran Hotel Indonesia pada malam Minggu, 31 Desember 2023.
Kehadiran mereka adalah untuk menyaksikan pertunjukan istimewa yang diselenggarakan oleh Pemerintah Provinsi DKI Jakarta dalam rangka perayaan Malam Tahun Baru.
Malam Muda ini menjadi sorotan dengan pertunjukan Water Mist yang memukau warga yang berkumpul di sekitar Bundaran HI dan Thamrin.
Baca Juga: Sumiskum: Pelopor Golkar dan Jejak Politik Keluarga, Kakek dari Ludmilla FS
Kirana Jakarta by City Vision, bersinergi dengan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta, menghadirkan spektakuler light show drone, water mist, video mapping 3D, dan berbagai kegiatan menarik lainnya.
Perayaan ini menjadi bagian dari rangkaian kegiatan "Malam Muda Mudi Jakarta Kota Global."
Warga yang hadir di acara ini menikmati momen penuh kegembiraan dan antusiasme, menciptakan kenangan yang tak terlupakan menjelang pergantian tahun baru.
Baca Juga: Bekasi Heboh dengan Penemuan Jutaan Barel Minyak Bumi di Sumur East Pondok Aren
Acara ini tidak hanya mempererat ikatan komunitas, tetapi juga mempersembahkan hiburan visual yang tak terlupakan di malam spesial tersebut.***
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: porosjakarta.com
Artikel Terkait
Siapa Rafi Ramadhan? Selebgram Konsultan Spiritual Ditangkap Usai Tebukti Jual Sabu Berkedok Dukun
Akun IG Ridwan Kamil Disorot Pasca Rumahnya Digeledah KPK hingga Batasi Kolom Komentar
Diprotes Netizen Pantau Banjir Naik Heli, Pramono Anung: Bukan Permintaan Saya, Ada yang Nawarin
Jatam Sebut Sanksi Ringan Bahlil oleh UI Sarat Konflik Kepentingan: Iming-Iming Tambang Berhasil