METRO ASPIRASIKU - Berikut ini besaran gaji Pegawai Negeri Sipil (PNS) di Kota Metro, Provinsi Lampung Maret 2024.
Diketahui gaji PNS telah naik 8 persen, ini juga yang dirasakan PNS Kota Metro, Lampung.
Sehingga, besarannya sudah bisa dirasakan PNS di Kota Metro, Lampung dan di daerah lainnya, termasuk di bulan Maret 2024 dan bulan selanjutnya.
Baca Juga: Kata Sambutan Tuan Rumah Karang Taruna Singkat
Besaran gaji PNS di Kota Metro ini didasari Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 5 Tahun 2024.
Ini adalah peraturan terbaru yang digunakan pemerintah dalam acuan pemberian gaji ke PNS.
Termasuk para PNS di Kota Metro mengacu PP Nomor 5 Tahun 2024 pengganti PP Nomor 15 Tahun 2019 yang digunakan sejak 2019 sampai 2023.
Baca Juga: GAJI Guru PNS di Lampung Bisa Capai Segini Per Bulannya, Naik di 2024, Besarannya...
Besaran gaji PNS di Kota Metro ini disesuaikan dengan golongan yang juga menyesuaikan masa kerja dan pendidikan.
Gaji PNS di Kota Metro ini berada di kisaran Rp1,6 juta per bulan sampai Rp6,3 juta per bulan.
Adapun besaran gaji PNS di Kota Metro ini bisa dicek pada tabel gaji PNS berdasarkan PP Nomor 5 Tahun 2024 berikut:
1. Tabel Gaji PNS Golongan Ia-d:
a. Tabel Gaji Golongan Ia: Rp1.685.700-Rp2.522.600
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: metro.aspirasiku.id
Artikel Terkait
Anak Kolong TNI AD Kecewa Penghina Jenderal Try Sutrisno Belum Ditangkap: Kami Akan Cari dengan Cara Sendiri..
Jembatan Perahu Karawang Beromzet Rp 20 Juta per Hari Mau Ditutup BBWS Citarum
Dedi Mulyadi Tanggapi Ultimatum Ormas Grib: Saya Tak akan Mendengarkan Ancaman dari Siapapun!
PSN Rempang Eco City yang Dibela Bahlil Resmi Batal, Rieke Diah Pitaloka: Jangan Ada Lagi yang Ngadi-ngadi!