WARTAKOTALIVE, JAKARTA � Menteri Pertahanan Prabowo Subianto adalah menteri yang pertama kali memberikan ucapan selamat usai Timnas U-22 meraih medali emas SEA Games 2023.
Timnas U-22 meraih medali emas SEA Games 2023 setelah berhasil mengalahkan Thailand 5-2.
Ketua PSSI Erick Thohir mendapat ucapan selamat dari Menteri Pertahanan Prabowo Subianto atas prestasi Timnas menyabet medali emas di cabang olahraga sepakbola itu.
Dari unggahan di akun Instagram @erickthohir pada Kamis (18/5/2023), mulanya Erick Thohir menyambangi kantor Kementerian Pertahanan pada Rabu (17/5).
Erick pun langsung disambut oleh Prabowo Subianto.
Hal ini disampaikan saat Erick Thohir datang ke kantor Kementerian Pertahanan.
�Beliau Menteri pertama yang menyelamatin, karena suka bola,�ujar Erick Thohir.
Timnas Indonesia U-22 berhasil meraih medali emas di Sea Games 2023 setelah libas Thailand 5-2.
Sumber: wartakota.tribunnews.com
Artikel Terkait
Tunjangan Guru ASN Ditransfer Langsung ke Rekening, Prabowo: Indonesia Cerah
KPK Tetapkan 2 Petinggi bank bjb Tersangka, 3 Lainnya Swasta
Tampang Brigadir AK Oknum Polisi yang Diduga Bunuh Bayinya di Semarang
Prabowo Bakal Bikin Penjara Khusus Koruptor di Pulau Terpencil